Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

Tugas 1 (Evolusi Sistem Komputer)

Gambar
Evolusi Sistem Komputer   Sejarah perkembangan sistem komputer adalah sejarah yang terkait dengan perkembangan sistem operasi, dimana menurut Tanenbaum dapat dikelompokan menjadi empat kurun waktu (generasi).   Generasi Pertama (1945 – 1955) Generasi ini merupakan awal pengembangan sistem komputasi elektronik, mengganti gagasan-gagasan mesin komputasi mekanis. Manusia memerlukan perangkat komputasi untuk mengatasi keterbatasannya dalam melakukan komputasi. Manusia mempunyai keterbatasan dalam komputasi, yaitu:  • Kecepatan penghitung manusia terbatas. • Manusia sangat mudah membuat kesalahan.  Komputer Generasi Pertama (1946-1959)   CIRI-CIRI : Instruksi operasi dibuat secara spesifik untuk suatu tugas tertentu. Komponen elektronikanya dari Tabung Hampa Udara (Vacuum Tube). Program dibuat dalam bahasa mesin (Machine Language), yang programnya tersimpan dalam memori komputer. Programnya masih menggunakan bahasa mesin dengan menggunakan kode 0 dan 1 dalam urutan te

TUGAS 2 CENTRAL PROCESSING UNIT (CPU) bagian fundamental pada sebuah komputer

Gambar
CENTRAL PROCESSING UNIT (CPU) Arsitektur dasar mesin tipe von neumann menjadi kerangka referensi pada komputer digital umum (general-purpose) modern. 3 bagian fundamental tersebut adalah: Program disimpan dalam unit memori utama yang berhadapandengan piranti I/O melalui CPU. CPU membaca dari atau menulis ke memori, dengan mengirimkan alamat word ke unit memori melalui bus address kemudian menerima atau mengirimkan data melalui bus data. Data dipertukarkan antara CPU dan Unit I/O juga dengan menggunakan bus data. Operasi disinkronisasikan oleh dua bus control dengan sinyal kendali yang dikirimkan oleh CPU dan sinyal acknowledgment serta sinyal interupsi yang diterima oleh CPU.    Gambar diatas disebut jalur data dan berisi register-register (terutama 1 sampai 32), ALU (Arithmetic Logic Unit) dan beberapa bus yang menghubungkan bagian-bagian tersebut. Register-register tersebut melengkapi dua register untuk input ALU, yang dalam gambar diberi label A dan